Category: ensiklopedia islam
-
Misteri Jasad Fir’aun
Tentunya kalian sudah hafal kisah Nabi Musa alaihissalam? Yuk, kita bahas lagi sejarah mulia beliau. Fir’aun adalah raja kafir yang berkuasa di Mesir kala itu. Dia menolak dakwah nabi Musa yang... selengkapnya
-
Piramida, Benarkah Peninggalan Fir’aun?
Kalian pernah lihat piramida? Itu lho, bangunan limasan besar yang ada di Mesir. Kalau belum pernah melihat langsung, pasti sudah mengenal dari gambar-gambarnya, kan? Yuk kita cari tahu, gimana sih... selengkapnya
-
Syam, Negeri Suci Yang Tersakiti
Dalam kisah-kisah nabi, kita sering mendengar nama Syam. Syam adalah nama sebuah negeri. Dari negeri ini terlahir ulama-ulama besar dan tokoh-tokoh pejuang Islam yang hebat. Tahukah kamu, dahulu... selengkapnya
-
Waktu-Waktu Mustajab Dalam Berdoa
Berdoa adalah ibadah. Rasulullah mengajarkan kita untuk selalu berdoa di setiap kegiatan kita. Doa adalah senjata terampuh seorang mukmin. Sehingga ketika seorang mujahid berdoa kepada Allah, maka... selengkapnya
-
MADAIN SHALEH – Saksi Bisu Keberadaan Kaum Tsamud
Inilah kota yang terbuat dari pahatan batu. Namanya Madain Shaleh atau kota Shaleh. Kota ini pernah dithuni oleh kaum Tsamud, ribuan tahun silam. Kota ini juga disebut Al Hijr, yang... selengkapnya
-
Tempat Terbaik untuk Berdoa
Berdoa dapat dilakukan di mana saja. Tapi, Rasulullah juga mencontohkan bahwa ada tempat-tempat yang sangat baik untuk berdoa. Berdoa di tempat-tempat tersebut akan mudah dikabulkan oleh Allah. Tentu... selengkapnya
-
Gua Hira, Tempat Nabi Muhammad Menerima Wahyu Pertama
Suatu malam di bulan Ramadhan, Rasulullah mengasingkan diri di gua Hira. Waktu itu, beliau berusia 40 tahun. Tiba-tiba muncullah Malaikat Jibril menyerupai sesosok laki-laki besar. Rasulullah sangat... selengkapnya
-
Tembok Konstantinopel – Saksi Penaklukan Romawi Timur
Kota Istambul di Turki memiliki bangunan istimewa, yaitu rangkaian tembok raksasa yang mengelilingi kota. Dahulu, tembok ini adalah benteng pertahanan kota Konstantinopel, pusat kerajaan Romawi... selengkapnya
-
Menara Masjid
Kalian sering ke masjid, kan? Nah, biasanya masjid memiliki tiang tinggi untuk tempat speaker. Dari tempat tinggi, suara adzan bisa terdengar hingga kejauhan. Pada beberapa masjid kuno, ada... selengkapnya
-
KISWAH – Kain Selimut Kakbah
Kita sering melihat gambar Kakbah. Dalam gambar, Kakbah terlihat berbentuk kubus berwarna hitam dengan hiasan kaligrafi yang indah. Nah, tahukah kalian, warna hitam itu bukanlah warna asli Kakbah.... selengkapnya